Detiknews.tv -Kayuagung, Puluhan massa gabungan dari berbagai organisasi mahasiswa dan masyarakat di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) melakukan aksi damai di Kantor DPRD Kabupaten OKI, Senin (27/07/2020) siang. Kedatangan massa ini untuk menyuarakan keadilan di Kabupaten OKI dan aspirasi rakyat Kabupaten OKI, mulai dari masalah dalam penanganan COVID-19, hingga masalah […]