Detiknews.tv – Palembang | Universitas Sriwijaya (Unsri) kembali menggelar Wisuda ke-180 yang berlangsung khidmat di Auditorium Unsri, Kampus Indralaya, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan. Sebanyak 899 lulusan dari program Pascasarjana, Sarjana, dan Diploma resmi dikukuhkan oleh Rektor Unsri, Prof. Dr. Taufiq Marwa, S.E., M.Si. Yang istimewa, wisuda kali ini turut […]