Detiknews.tv – Palembang | Menjelang akhir Semester I 2021, PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Sumatera Selatan, Jambi dan Bengkulu (S2JB) tercatat mampu menyelamatkan pendapat PLN sebesar Rp 23 Milyar melalui program penertiban pemakaian tenaga listrik (P2TL). P2TL adalah rangkaian kegiatan pemeriksaan, tindakan dan penyelesaian yang dilakukan oleh PLN terhadap instalasi […]